Kembali ke Modul
📖 Materi Belajar

1. Apa itu Gaya?

Gaya adalah tarikan atau dorongan yang dapat mengubah gerak atau bentuk benda.

Salah satu yang paling umum adalah Gaya Magnet . Magnet memiliki dua kutub: Utara (U) dan Selatan (S).